Selasa, 19 Maret 2013

Mengerti dengan Empati

Kali ini coba ita berbagi tentang cara melihat dunia tetapi menggunakan kaca mata orang lain. Tidak pernah terpikirkan kita kami mendengar kalimat seperti ini, bagaimana bisa kita memandang dunia menggunakan kaca mata orang lain..?? ini merupakan salah satu bentuk komunikasi efektif yang pernah kita pelajar dalam materi TM II

Sudah seberapa sering kita ini megeluhkan kesalahan orang lain misalnya dengan berkata, "Kenapa dia tidak bisa mengerti maksudku, maksudku itu seperti ini bukan seperti itu?" pernah ipmawan/i seperti itu...?? Wajar banget apalagi kalau perempuan seperti lagunya ada band yang judulnya karena wanita ingin dimngerti, mengingat perempuan itu kalau kenapa-kenapa melibatkan perasaanya.

Lalu bagaimana melihat dunia dengan kaca mata orang lain...?? kita harus mampu berempati kepada orang tersebut, empati itu keadaan di mana kita membayangkan apabila kita berada dalam posisi orang tersebut. Jadi ketika kita menjumpa temen yang kolot misalnya tak perlu kita marah-marah, tapi coba kita bayangkan muengkin dia lagi punya masalah yang mendalam sehingga dia bertindak seperti itu.

kita ini selalau diselimuti ego kita masing-masing ktia selalu ingin dimengerti orang lain tapi kita tidak mau mengerti orang lain, jadi kita harus menggunakan empati dalam melihat orang lain dan jangan terburu-buru dalam mengambil sikap. Mengertilah orang lain dulu, nanti pasi kita dimengerti oleh orang lain.